Manfaat Cuci Muka dengan Air Dingin Secara Rutin, Salah Satunya Efektif Kurangi Garis Halus dan Kerutan di Wajah

By Poetri Hanzani, Selasa, 15 September 2020 | 11:23 WIB
Manfaat cuci muka dengan air dingin (Freepik)

1. Sama seperti menggosokkan es batu ke wajah, mencuci wajah dengan air dingin juga punya manfaat untuk kulit.

Ini akan membuat kulit terlihat lebih muda.

Caranya mudah, Moms hanya perlu basuh wajah dengan air dingin.

Baca Juga: Dinilai Bisa Bikin Pilek, Ternyata Minum Air Dingin Dapat Bakar Lemak, Ampuh Turunkan Berat Badan? Begini Penjelasannya

Baca Juga: Rasakan Manfaat yang Tak Terduga dari Mandi dengan Air Dingin di Pagi Hari, Salah Satunya Mampu Turunkan Berat Badan

Lakukan secara rutin dapat mengurangi garis-garis halus dan kerutan di wajah.

2. Mencuci wajah dengan air dingin dapat mengatasi kulit wajah yang kusam.

Selain itu, dapat meremajakan kulit dan membuatnya tampak lebih berenergi serta bercahaya.