Mengejutkan! Ahli Temukan Gejala Baru Infeksi Covid-19 yang Jauh Berbeda dari Gejala Awalnya

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 20 September 2020 | 11:25 WIB
Ilustrasi gejala baru pasien positif Covid-19 (Freepik)

 

Nakita.id - Pademi virus corona masih belum berakhir.

Sudah hampir satu tahun berlalu sejak kasus pertama pasien Covid-19 ditemukan di Wuhan, China.

Sampai detik ini pun, dunia masih berusaha menemukan vaksin guna menanggulangi virus berbahaya ini.

Hanya saja seiring dengan berjalan waktu, kabar kurang enak justru mulai terdengar.

Tidak lain karena kemunculan gejala baru infeksi Covid-19 yang sangat tidak disangka-sangka.

Baca Juga: Jika Skincare Mahal Masih Belum Berhasil, Coba Manfaatkan Daun Kelor untuk Kecilkan Pori-pori Kulit Wajah

Baca Juga: Wajib Dihindari! Inilah Deretan Kandungan Skincare yang Berbahaya Bagi Ibu Hamil dan Janin

Melansir Kompas.com dari Eatthis.com, berikut adalah gejala baru yang muncul ketika seseorang terjangkit virus corona.

1. Silent hypoxia

Gejala baru yang dianggap aneh ini mengejutkan sebagaian dokter yang sudah lama berkarier.

Hal ini membuat pasien menderita infeksi paru-paru kronis dengan tingkat oksigen sangat rendah.