Cepat dan Permanen, Cara Menghilangkan Cicak di Rumah Ternyata Hanya Sesederhana Ini

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 20 September 2020 | 14:35 WIB
Cara menghilangkan cicak di rumah (Pixabay/Kaz)

Nakita.id - Cara menghilangkan cicak di rumah ternyata bisa dilakukan dengan cara sederhana seperti berikut ini.

Seperti kita tahu, cicak merupakan salah satu hewan pengganggu di rumah.

Kehadiran cicak juga tidak jarang membuat Moms dan keluarga geli karena hewan ini suka merayap di tembok rumah.

Baca Juga: Bisa Dilakukan Detik Ini Juga, Begini Cara Menghilangkan Cicak di Rumah dengan Mudah dan Murah

Baca Juga: Tak Perlu Ribet, Ini Cara Ampuh Mengusir Cicak dari Rumah, 10 Menit Dijamin Aman dari Cicak

Belum lagi ketika cicak meninggalkan kotoran di sembarang tempat dan memakan makanan di meja.

Cicak juga bisa menyebabkan berbagai penyakit karena suka berdiam diri di tempat kotor.

Sebut saja bakteri E.Coli yang ditemukan di tubuh cicak sering kali menyebabkan gangguan penceraan.

Namun, Moms tidak perlu khawatir lagi karena ada cara sederhana utnuk mengusir cicak dari rumah menurut thesmartlocal.com.