Hilangkan Uban dalam Waktu Singkat dengan Putih Telur, Begini Cara Mudahnya

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 28 September 2020 | 15:00 WIB
Uban Hilang dengan putih telur. (Freepik)

Nakita.id - Memiliki uban sering kali membuat sebagian besar orang kurang percaya diri.

Selain itu, keberadaan uban di rambut juga sering kali membuat kurang nyaman.

Bagaimana tidak? Tumbuhnya uban sering kali membuat rambut terasa begitu gatal.

Baca Juga: Cegah Uban Bukan dengan Disemir Apalagi Dicabut, Coba Cara Ampuh Andalkan Bahan Alami Berikut Ini

Karena hal tersebutlah banyak orang yang mengecat rambutnya.

Akan tetapi, mengecat atau mensemir justru membuat rambut menjadi rusak.

Uban pun tidak bisa hilang secara permanen dan akan tumbuh lagi.

Baca Juga: Basmi Uban sampai Akar-akarnya, Begini Cara Terbaik Pakai Jahe Sebelum Keramas