Cara 1:
- Taburkan garam langsung di kepalamu
- Basahi jari-jarimu, lalu pijat kulit kepala yang sudah ditaburi garam
- Lakukan pijatan selama 10-15 menit
- Setelah itu, cuci rambut sperti biasa
- Keringkan dengan handuk
Garam
Cara 2:
- Siapkan air di panci, lalu hangatkan
- Tambahkan 3 sendok makan sendok ke dalam air
- Aduk hingga garam larut
- Diamkan air garam hingga dingin
- Cuci rambut dengan air tersebut
- Pijat kulit kepala selama 5-8 menit
Jika kamu sudah putus asa menemukan sampo anti ketombe yang pas, kamu bisa melakukan cara ini.
Cara-cara alami biasanya akan jadi solusi yang lebih baik.
Kamu bisa menggunakan garam laut sebagai salah satu alternatif.
Apa kelebihan garam laut?