Rutin Minum Teh Mawar Tak Disangka Ampuh Turunkan Berat Badan, Yuk Coba Buat Sendiri di Rumah dengan Cara Ini

By Poetri Hanzani, Minggu, 4 Oktober 2020 | 10:22 WIB
Manfaat teh mawar untuk menurunkan berat badan (freepik.com/stockking)

Rutin Minum Teh Mawar Tak Disangka Ampuh Turunkan Berat Badan, Yuk Coba Buat Sendiri di Rumah dengan Cara Ini

Nakita.id - Apakah Moms suka minum teh? Jika iya, tak ada salahnya untuk mencoba teh satu ini.

Teh mawar, mungkin Moms sudah pernah mencobanya ya.

Biasanya bunga mawar banyak digunakan untuk bahan kosmetik dan perawatan kecantikan lainnya.

Namun bunga mawar pun juga bisa dikonsumsi dalam bentuk teh, yang dapat bermanfaat untuk membantu menurunkan berat badan.

Baca Juga: Cuma Rutin Gunakan Air Mawar dengan Cara Ini Bisa Bikin Kulit Lebih Bercahaya dan Ampuh Atasi Rambut Kusut

Baca Juga: Bukan Cuma Baking Soda, Scrub Rumahan Ini Juga Ampuh Angkat Sel Kulit Mati yang Sayang untuk Dilewatkan

Tak hanya menurunkan berat badan, antioksidan dalam teh mawar juga dapat membantu meningkatkan kesehatan kulit dan rambut serta baik untuk pencernaan.

Manfaat lainnya juga bisa menghilangkan stres dan membuat suasana hati lebih baik.

Moms bisa membeli teh mawar atau membuatnya sendiri di rumah.

Melansir food.ndtv.com, inilah beberapa manfaat dari teh mawar: