Pilihan Nama Bayi Perempuan 3 Kata Islami 2020 yang Bisa Jadi Pertimbangan, Namanya Unik dan Belum Banyak yang Pakai

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 4 Oktober 2020 | 15:29 WIB
Referensi nama bayi perempuan 3 kata islami 2020 (Freepik.com)

2. Annisa Shezan Banafsha

Nama bayi perempuan 3 kata islami 2020 lainnya yang bisa jadi referensi yakni Annisa Shezan Banafsha.

Arti nama tersebut yakni, anak perempuan yang cantik yang selalu memberikan hartanya dengan penuh keikhlasan.

Penjabarannya, Annisa berarti seorang wanita, Shezan artinya cantik dan Banafsha berarti Putri dari Abdullah Al Rumiyah: wanita yang saleh dan dermawan.

Baca Juga: Belum Siapkan Nama Jelang Persalinan, Ini Daftar Nama Anak Perempuan yang Lahir di Bulan Ramadan

3. Aretha Zayba Almira

Nama ini berarti anak perempuan yang cantik yang memiliki hati mulia.

Penjabarannya, Aretha berarti saleh, berbudi tinggi.

Zayba memiliki arti cantik dan Almira berarti mulia.

Baca Juga: Populernya Nama Bayi Perempuan Islami, Ini yang Harus Moms Pertimbangkan Sebelum Memberi Nama Si Kecil