Tak Kalah Ampuh dari Baking Soda dan Salep, Kaki Pecah-pecah Bisa Kembali Lembut Hanya dengan Bahan Dapur Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 5 Oktober 2020 | 17:00 WIB
Ilustrasi kaki pecah-pecah. (Freepik.com)

Nakita.id- Memiliki kulit yang mulus dari ujung kepala hingga ujung kaki merupaka keinginan tersendiri bagi sebagian besar orang.

Akan tetapi beberapa kulit di bagian tubuh sering kali mengalami berbagai masalah.

Mulai dari kulit wajah, kulit ketiak, kulit menghitam di sekitar siku dan dengkul, bahkan hingga telapak kaki pecah-pecah sekalipun.

Baca Juga: Tak Kalah Ampuh dari Salep, Telapak Kaki Pecah-pecah Bisa Kembali Mulus Hanya dengan Bahan Alami Ini

Untuk mengatasi berbagai masalah tersebut biasanya baking soda lah yang menjadi andalannya.

Selain baik untuk wajah, ternyata baking soda juga bisa mengatasi berbagai masalah tersebut termasuk kaki pecah-pecah.

Baca Juga: Kaki Pecah-pecah Bisa Kembali Mulus Lagi Hanya dengan Oatmeal, Begini Cara Menggunakannya