Tak Perlu Implan Apalagi Suntik Silikon, Cara Memancungkan Hidung Bisa Dilakukan Secara Alami dan Mudah Seperti Ini

By Nita Febriani, Selasa, 6 Oktober 2020 | 19:00 WIB
Cara alami mendapatkan hidung mancung (freepik)

Cara memancungkan hidung alami pun jauh lebih aman dalam jangka waktu panjang.

Sementara silikon atau implan untuk membuat hidung mancung cenderung akan menimbulkan efek negatif dan membuat Moms harus bolak-balik mendapatkan treatment yang cukup menyakitkan.

Mengutip dari Tribunnews, berikut cara alami yang bisa dilakukan untuk mendapatkan hidung mancung secara alami:

Baca Juga: Nostalgia Unggah Video Saat Usia 17 Tahun, Warganet Salah Fokus Bahas Hidung Mancung Krisdayanti

1. Alat Pemancung Hidung

Cara memancungkan hidung pertama yaitu dengan memakai alat pemancung hidung.

Sudah banyak produk beredar yang difungsikan untuk membantu memancungkan hidung lebih alami.

Misalnya dan yang paling populer adalah nose-up yang cara kerjanya dijepitkan ke hidung.

Baca Juga: Bukan Bikin Hidung Mancung, Tompi Bongkar Rahasia Efek Tanam Benang