Jangan Hanya Dikunyah Seperti Orang Zaman Dulu, Daun Sirih Bisa Bikin Plak Rontok dan Mulut Bebas Bau Jika Dimanfaatkan dengan Cara Ini

By Gabriela Stefani, Rabu, 7 Oktober 2020 | 13:30 WIB
Manfaat mengunyah daun sirih (Tribunjabar.id)

Jangan Hanya Dikunyah Seperti Orang Zaman Dulu, Daun Sirih Bisa Bikin Plak Rontok dan Mulut Bebas Bau Jika Dimanfaatkan dengan Cara Ini

Nakita.id - Apakah Moms pernah melihat seorang nenek yang tengah menguyah daun sirih?

Kebiasaan mengunyah daun sirih ini sebenarnya sudah sering dilakukan oleh orang zaman dulu.

Tapi kalau dilihat di zaman sekarang terlebih di perkotaan sudah tidak ada lagi yang melakukan kebiasaan ini.

Baca Juga: Cara Mudah Mengusir Semut dari Rumah, Hanya dengan Daun Sirih Kerumunan Semut Dijamin Hilang dengan Cepat dan Permanen

Siapa sangka kebiasaan mengunyah daun sirih ternyata punya manfaat bagi kesehatan loh.

Bahkan mengutip dari kompas.com disebutkan bahwa sebuah jurnal pada 2011, Asian Pacific Journal of Cancer Prevention menyebutkan bahwa mengunyah daun sirih memiliki manfaat untuk kesehatan area mulut.

Baca Juga: Banyak Tumbuh di Area Keraton, Ternyata Daun Sirih Merah Punya Manfaat Kesehatan Tak Terduga, Bisa Obati Jantung hingga Diabetes