Nakita.id - Pada dasarnya, bermain ayunan untuk Si Kecil memang memiliki banyak manfaat.
Berikut beberapa di antaranya yang perlu Moms ketahui:
- Mendorong interaksi dan perkembangan sosial
- Membantu mengasah keterampilan motorik halus dan motorik kasar
- Merangsang otak anak secara bersaamaan
Baca Juga: #FamilyQuality: Ini yang Terjadi pada Anak Jika Sering Bermain Boneka Bersama Orangtuanya
- Meningkatkan kesadaran spasial atau ruang
Tak terbatas usia, bermain ayunan juga meningkatkan kualitas keluarga.
Seperti halnya dilakukan oleh Bambang Trihatmodjo dan Mayangsari bersama Khirani Trihatmodjo.
Dalam unggahan Mayangsari, mereka bertiga tampak riang menikmati bermain ayunan bersama.