Bau Vagina Normal: Miss V Bisa Beraroma Seperti Tembaga hingga Bau Manis, Apakah Petanda Ada Gangguan?

By Riska Yulyana Damayanti, Selasa, 13 Oktober 2020 | 07:00 WIB
Ilustrasi bau vagina normal (Pixabay.com/ katyalison )

Hal ini sering dialami saat perempuan sedang menstruasi.

Miss V bisa berbau bak logam lantaran darah mengandung zat besi yang baunya mirip logam.

Disebutkan, bau logam pada vagina akan hilang setelah masa menstruasi berakhir.

Baca Juga: BERITA POPULER: Suasana Intim Mendadak Buyar karena Suami Kehilangan Gairah hingga Mitos Soal Vagina yang Sering Dipercaya Kebenarannya

2. Vagina bau manis seperti tebu

Manis di sini adalah aroma kuat, tapi tidak amis. Aroma seperti ini tidak perlu dikhawatirkan.

Aroma manis disebabkan oleh bakteri. PH vagina merupakan ekosistem bakteri yang selalu berubah, salah satunya membuat bau manis.

3 Vagina bau seperti cairan pemutih

Jika vagina Moms memiliki bau seperti cairan pemutih, sebaiknya segera pergi ke dokter.

Miss V yang berbau bahan kimia biasanya bersumber dari air seni yang berbau amonia.

Baca Juga: Jahitan Melahirkan Normal Perlukah? Ini yang Harus Moms Ketahui