Ada Benjolan di Anus? Coba Segera Kunjungi Dokter, Ini Dampaknya Kalau Tak Buru-buru Diobati

By Gabriela Stefani, Minggu, 25 Oktober 2020 | 13:56 WIB
Ini yang akan terjadi kalau benjolan di anus tidak diatasi (derneuemann)

Nakita.id - Apakah Moms dan Dads pernah atau tengah memiliki benjolan di anus?

Kemungkinan besar benjolan di anus tersebut merupakan ambeien.

Ketika benjolan di anus tersebut muncul biasanya akan membuat Dads dan Moms tidak nyaman untuk duduk.

Atau bahkan malu untuk mengakuinya bahwa tengah menderita ambeien.

Baca Juga: Sering Main Ponsel Selama Buang Air Besar? Hentikan Mulai Sekarang Kalau Tidak Mau Terima Risiko Ini, Begini Penjelasan Ahli

Sebenarnya ambeien sendiri bisa terjadi karena adanya pelebaran pembuluh darah di area anus.

Di samping itu ambeien juga memiliki tingkatannya sendiri.

Semakin tinggi tingkatan dari ambeien, maka semakin tidak nyaman juga untuk Moms dan Dads.

Baca Juga: Obati Ambeien atau Wasir di Rumah Mudah Kok Moms! Ini Caranya