Jangan Panik Dulu Lihat Benjolan di Payudara Bayi, Ternyata 3 Penyebab Ini yang Jadi Pemantiknya
Nakita.id - Saat memandikan buah hati Moms atau Dads kaget karena menemukan benjolan di payudara bayi.
Moms dan Dads jangan panik karena benjolan di payudara bayi adalah hal yang wajar bagi bayi baru lahir.
Benjolan di payudara bayi muncul karena hormon ibu masuk ke aliran darah Si Kecil sebelum lahir.
Baca Juga: Temukan Benjolan Tidak Normal di Payudara Bayi, Jangan Langsung Panik! Ternyata Ini Penyebabnya
Terkadang benjolan di payudara bayi mengeluarkan cairan dan ini hal yang wajar juga jadi tak usah panik.
Benjolan di payudara bayi akan hilang setelah tiga hari pasca lahir dan mungkin secara bertahap mulai berkurang setelah satu bulan.
Di sisi lain, yuk ketahui penyebab benjolan di payudara bayi muncul.
Baca Juga: Temukan Benjolan di Miss V? Coba Kenali Jenis dan Cara Mengatasinya dengan Baik