Bisa-bisa Uang Melayang Percuma, Hindari Kesalahan Ini Agar Tanaman Hias di Rumah Tidak Layu dan Mati

By Yosa Shinta Dewi, Minggu, 8 November 2020 | 06:30 WIB
Tanaman hias (freepik)

Bisa-bisa Uang Melayang Percuma, Hindari Kesalahan Ini Agar Tanaman Hias di Rumah Tidak Layu dan Mati

Nakita.id - Moms sedang menekuni lagi hobi merawat tanaman hias di rumah?

Tak bisa dipungkiri kalau eksistensi tanaman hias belakangan ini kembali digandrungi masyarakat.

Banyak orang yang rela merogoh kocek selangit demi bisa membawa pulang tanaman hias kesayangan mereka.

Baca Juga: Niat Tak Sekadar Mengoleksi Tapi Juga Ingin Buat Rumah Apik, Yuk Catat 5 Jenis Tanaman Hias yang Cocok Ditaruh Di Dalam Ruangan!

Namun, merawat tanaman hias perlu kamu ketahui seutuhnya, terutama untuk tanaman yang diletakkan di dalam ruangan alias tanaman hias indoor.

Sebab, ada beberapa hal yang mungkin kita anggap biasa-biasa saja justru menjadi ancaman bagi tanaman hias.

Lalu kesalahan apa yang harus dihindari saat menanam tanaman hias?

Baca Juga: Kerap Disepelekan Padahal Picu Tanaman Hias Menguning dan Layu Mendadak, Begini Cara Menyiram Tanaman yang Benar