Beri Pemahaman Cara Memutus Rantai Penyebaran Covid-19, Beberapa Cara Asyik Ini Terbukti Buat Balita Mau Belajar Cuci Tangan

By Yosa Shinta Dewi, Kamis, 12 November 2020 | 14:54 WIB
Cara mengajarkan cuci tangan balita (Pixabay)

Beri Pemahaman Cara Memutus Rantai Penyebaran Covid-19, Beberapa Cara Asyik Ini Terbukti Buat Balita Mau Belajar Cuci Tangan

Nakita.id - Pandemi Covid-19 membuat seluruh warga dunia harus menyesuaikan diri dengan kehidupan normal baru.

Begitu juga di Indonesia, masyarakat diwajibkan mematuhi protokol kesehatan 3M (mencuci tangan, memakai masker, dan menjaga jarak).

Ada baiknya, Moms dan Dads juga mengajak Si Kecil yang masih balita untuk mulai memahami 3M.

Hal ini dimaksudkan supaya Si Kecil lebih peka.

Baca Juga: Cegah Covid-19 Menggunakan Masker Saja Tak Cukup, Moms Wajib Lakukan Hal Ini Saat Beraktivitas di Luar Rumah

Baik peka terhadap kondisi lingkungan di tengah pandemi Covid-19 dan upaya mencegah terpaparnya virus corona.

Moms dapat memulai dari belajar mencuci tangan yang baik dan benar.

Memberikan pemahaman kepada Si Kecil memang tak selalu mudah. 

Baca Juga: 2 Kali Dinyatakan Positif Covid-19, 2 Kali Juga Berhasil Sembuh, Pejabat Asal Semarang Ini Bagikan Kisah dan Pesannya Untuk Masyarakat