Tak Ingin Anaknya Gagal untuk Kedua Kalinya, Begini Pesan Mendalam Ibunda Sule Saat Sang Komedian Resmi Menikah Lagi dengan Nathalie Holscher
Nakita.id – Anaknya resmi mempersunting Nathalie Holscher, ibunda Sule beri pesan begini.
Setelah dua tahun hidup sendiri, Sule akhirnya melepas status dudanya.
Ya, pada Minggu (15/11/2020) kemarin, Sule resmi menikahi sang pujaan hati, Nathalie Holscher.
Melihat anaknya tak lagi menduda, ibunda Sule, Engkom Komara pun turut bahagia.
Sebagai orangtua, ibunda Sule juga tak lupa memberi pesan mendalam untuk sang anak.
Wah, kira-kira apa ya pesan dari ibunda Sule?