Bakal Ketagihan Setelah Tahu Manfaatnya, Mulai Sekarang Ajak Si Kecil #FamilyQuality dengan Kenalkan Musik Sejak Dini

By Ela Aprilia Putriningtyas, Selasa, 24 November 2020 | 07:15 WIB
#FamilyQuality kenalkan musik pada balita manfaatnya luar biasa. (pixabay)

1. Latih pengucapan

Meski masih bayi, anak-anak mudah untuk memahami pola musik meski mereka belum bisa pahami kata.

Tidak masalah sebab dengan cara ini mereka akan belajar bagaimana tahu soal kata.

Baca Juga: Bisa Jadi Inspirasi Yuk Intip #FamilyQuality Acha Septriasa dengan Sang Putri dan Dapatkan Manfaat Luar Biasa Ini

Goals-nya mereka akhirnya memahami sebuah percakapan.

2. Emosi

Suara yang ditimbulkan dari bernyanyi perlahan akan membantu anak mengenal soal emosi.

Kelak anak akan lebih terlatih dan memahami soal emosinya sendiri.

Baca Juga: Kehabisan Ide #FamilyQuality karena di Rumah Saja? Yuk Contoh Cara Astrid Tiar Lakukan Waktu Berkualitas dengan Anak-anaknya

Ilustrasi bermusik bersama Si Kecil untuk #FamilyQuality.

3. Keterampilan kognitif

Musik rupanya juga dapat membantu bayi untuk mengingat dan menghitung.

Seperti dimuat momslovebest.com saat bayi injak usia 8 bulan dan sudah dikenalkan dengan musik mereka akan dengan mudah memgenali bagian bagian lagu.