Banyak yang Percaya Bentuk Perut Hamil Anak Perempuan Akan Lebih Bulat dari Biasanya, Ternyata Begini Fakta yang Sebenarnya

By Ratnaningtyas Winahyu, Sabtu, 2 Januari 2021 | 06:00 WIB
Para Moms yang sedang mengandung biasanya kerap penasaran dengan bentuk perut hamil anak perempuan (Freepik.com)

Banyak yang Percaya Bentuk Perut Hamil Anak Perempuan Akan Lebih Bulat dari Biasanya, Ternyata Begini Fakta yang Sebenarnya

Nakita.id – Bentuk perut hamil anak perempuan, seperti apa?

Menjelang persalinan, banyak ibu hamil yang penasaran dengan jenis kelamin sang bayi.

Untuk mengetahui hal tersebut, cara yang biasanya diandalkan adalah dengan menggunakan USG.

Baca Juga: Semudah Ini Cara Hamil Anak Perempuan, Kuncinya Gunakan Posisi Terbaik Saat Berhubungan Intim

Namun, selain dengan USG, ada cara lain yang disebut-sebut juga bisa memprediksi jenis kelamin bayi.

Yakni, dengan melihat bentuk perut sang ibu.

Ya, bentuk perut hamil anak perempuan dikatakan akan lebih bulat dari biasanya.

Lantas, benarkah hal tersebut?

Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan Membuat Wajah Berminyak dan Kusam, Benarkah?