Siapa Sangka 5 Cara Mengecilkan Pori-pori Ini Sangat Mudah Dilakukan, Nomor 3 yang Paling Ampuh!
Nakita.id - Pori-pori yang tersumbat, genetik, usia, dan kerusakan akibat sinar matahari menjadi penyebab utama pori-pori membesar.
Oleh karena itu, Moms mencari tahu cara mengecilkan pori-pori agar rasa kepercayaan diri meningkat kembali.
Berikut cara mengecilkan pori-pori dari dermatologis yang dapat menjadi inspirasi Moms.
1. Sabun cuci muka yang disesuaikan dengan pH alami kulit
Beberapa dari kita pasti pernah sering mencoba berbagai jenis sabun cuci muka tetapi lupa memeriksa keseimbangan pH-nya.
Dermatologis mengatakan bahwa sebenarnya ini adalah hal yang krusial.
Sabun cuci muka disarankan dermatologis mengandung 4,7 dan 5,75 pH untuk mengatasi pori-pori lebar.