Permasalahan Kulit Bayi yang Rentan Akan Iritasi, Ini Faktanya Moms

By Diandra Jessica, Kamis, 28 Januari 2021 | 19:05 WIB
Permasalahan Kulit Bayi yang Rentan Akan Iritasi (freepik)

Nakita.id - Ketika sudah memiliki sang buah hati, banyak hal-hal baru yang harus diperhatikan apalagi dalam urusan kesehatan kulit.

Sebab, kulit pada bayi khususnya new born masih sangat sensitif akibat belum terbentuk dengan sempurna ya, moms.

"Dibandingkan dengan kulit orang dewasa, kulit bayi memang cenderung tipis, hal ini yang menyebabkan kulit bayi lebih mudah mengeluarkan 

Baca Juga: Khawatir Karena Kulit Bayi Moms Begitu Sensitif? Ternyata Hal Ini yang Harus Dilakukan Moms Menurut Ahli

Hal tersebut yang membuat para moms lebih berhati-berhati saat menggunakan produk skincare kepada sang buah hati.

Moms bisa gunakan produk skincare bayi yang berasal dari bahan alami dan bebas dari bahan kimia tambahan.

Baca Juga: Bukan Cuma Air Kelapa, Konsumsi Juga Sederet Makanan Lezat Ini Selama Hamil Agar Bayi Lahir dengan Kulit Putih Besar