Jangan Anggap Remeh Bila BAB Bayi 2 Bulan Berbusa, Bisa Jadi Si Kecil Tengah Alami Beberapa Kondisi Serius Ini

By Ratnaningtyas Winahyu, Sabtu, 13 Februari 2021 | 15:15 WIB
Hati-hati bila BAB bayi 2 bulan berbusa (Freepik.com)

Nakita.idBAB bayi 2 bulan berbusa? Hati-hati, Si Kecil bisa jadi mengalami hal ini.

Mungkin terdengar remeh, tapi memantau BAB pada bayi juga ternyata tak kalah penting dari memerhatikan asupan makan Si Kecil.

Pasalnya, bila BAB Si Kecil tidak lancar seperti yang seharusnya, kondisi tersebut lama kelamaan bisa berdampak buruk pada tumbuh kembangnya.

Baca Juga: Jangan Buru-buru Bawa ke Dokter, 5 Cara Sederhana Ini Bisa Moms Coba untuk Melancarkan BAB Bayi 2 Bulan

Salah satu hal yang perlu Moms perhatikan adalah feses bayi yang berbusa.

Jika Moms pernah melihat feses yang dikeluarkan Si Kecil tampak berbusa, sebaiknya jangan anggap sepele.

Sebab, BAB yang berbusa bisa menunjukkan bahwa Si Kecil tengah mengalami kondisi ini.

Wah, kira-kira kenapa ya, Moms?