Nakita.id - Moms tentu sudah tidak asing lagi ya dengan sosok Cut Keke?
Kariernya di dunia pertelevisian Indonesia memang sudang malang melintang.
Pamornya sebagai aktris tak perlu diragukan lagi, Moms.
Tapi, di tengah kariernya yang sedang moncer, Cut Keke justru tak lagi banyak tampil di dunia hiburan Tanah Air.
Terlebih lagi saat dirinya menikah dengan pengacara kondang, Malik Bawazier.
Pernikahan Cut Keke dengan Malik Bawazier memang sempat jadi sorotan.
Bagaimana tidak, Cut Keke rela dirinya dijadikan istri kedua Malik Bawazier, Moms.