Jangan Sampai Menyesal, 5 Manfaat Ini Akan Dirasakan Tubuh Jika Setiap Hari Minum Air Rebusan Kulit Jeruk

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 22 Maret 2021 | 07:01 WIB
Ilustrasi manfaat minum air rebusan kulit jeruk (Freepik)

Nakita.id - Selama ini yang kita tahu kulit jeruk adalah sampah karena yang enak dimakan hanya buah jeruknya saja.

Buah jeruk mempunyai rasa yang manis dan pastinya hampir semua orang menyukai buah tersebut.

Untuk mendapatkan kenikmatan dari buah jeruk pastinya Moms harus terlebih dahulu mengupasnya.

Dan jadilah kulit jeruk terlupakan.

Baca Juga: Manfaat Kulit Jeruk yang Sayang Dilewatkan, Gunakan dengan Cara Ini dan Lihat Perubahannya pada Kulit Wajah

Padahal banyak Moms yang tak tahu kalau kulit jeruk ini bisa dimanfaatkan sebagai penawar penyakit.

Bagi yang penasaran jangan kaget kalau ternyata kulit jeruk yang direbus di dalam air akan menghasilkan sebuah obat alami untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit.

Ya, air rebusan kulit jeruk bisa mengobati 5 jenis penyakit.

Caranya pun mudah, Moms cukup minum air rebusan kulit jeruk setiap hari dan penyakit-penyakit ini akan sembuh sendirinya, yaitu:

Manfaat minum air rebusan kulit jeruk setiap hari

1. Meredakan bronkitis

Ini bisa membantu melawan kondisi pernafasan seperti bronkitis. 

Jika Moms menderita bronkitis, Moms bisa mengikuti rekomendasi berikut ini:

2. Meredakan batuk

Batuk adalah gejala yang tidak menyenangkan dari pilek atau masalah pernafasan. 

Hal ini biasanya menjengkelkan dan bisa sangat mempengaruhi tenggorokan.

Baca Juga: Jerawat dan Pori-pori Besar di Wajah Bisa Teratasi Cepat dengan Kulit Jeruk, Begini Cara Menggunakannya

Kulit jeruk ini bisa membantu Moms melawan batuk dengan cara ini.

3. Mencegah kanker

Kulit jeruk membantu melawan kanker karena mengandung banyak asam yang baik untuk tubuh manusia.

Oksida nitrat yang terkandung dalam jeruk, membantu dalam pencegahan beberapa jenis kanker. 

Bahkan beberapa penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi jeruk dapat mengurangi risiko kanker hati.

4. Mengurangi kolesterol

Kulit jeruk memiliki khasiat untuk menurunkan kolesterol dalam darah.  

Karena itu, jika Moms memiliki masalah dengan ini, Moms bisa segera mengonsumsinya,

Beberapa dokter menunjukkan bahwa jeruk memiliki zat yang membantu metabolisme lemak dan trigliserida dengan cara yang hebat. 

Ini juga mengandung pektin, serat larut yang mengurangi kolesterol.

Baca Juga: Pasti Rugi Kalau Masih Buang Kulit Jeruk, Tak Disangka Bisa Berikan Perubahan Ini pada Kulit Wajah

5. Meredakan sakit kepala

Kulit jeruk juga bermanfaat untuk menghilangkan atau meringankan rasa sakit kepala, Moms.

Moms hanya perlu menghirup aroma dari kulit jeruk selama kurang lebih 15 menit dan sakit kepala Moms akan hilang.

Cara membuat air rebusan kulit jeruk