Wajib Punya di Rumah! 5 Jenis Tanaman Ini Ampuh Saring Polusi dan Zat Berbahaya di Udara, Bikin Napas Lebih Lega

By Aulia Dian Permata, Jumat, 30 April 2021 | 07:23 WIB
tanaman yang bisa menyaring polusi udara (Pixabay.com)

Nakita.id - Tinggal di daerah perkotaan tentu membuat Moms lebih akrab dengan polusi udara dan debu yang sering ikut terbawa angin masuk ke rumah.

Tahukah Moms, jika ada tanaman yang memiliki keunggulan bisa menyaring polusi udara agar udara dalam ruangan lebih bersih?

Ada lima jenis tanaman hias yang tak hanya cantik dipandang tapi juga bermanfaat untuk mengurangi udara kotor dalam ruangan, loh!

Baca Juga: Disebut Hindari Nathalie Holscher Saat Diberi Kejutan Ulang Tahun, Begini Momen Manis Putri Delina Peluk Cium Ibu Sambung yang Tak Diekspos

Tanaman ini bisa membersihkan udara dari unsur berbahaya misalnya polusi, debu, asap rokok dan sisa-sisa bau pernis di furnitur rumah.

Dikutip dari video Youtube Kebun Indra Tarigan, inilah 5 tanaman hias yang ampuh menyingkirkan udara berbahaya dalam ruangan.

1. Sansiviera