Tagihan AC Meningkat karena 4 Kesalahan Ini Mulai Filter Kotor hingga Tidak Menutup Ruangan, Cari Tahu yang Lain!

By Cecilia Ardisty, Kamis, 20 Mei 2021 | 14:30 WIB
Tagihan AC meningkat karena beberapa kesalahan ini (freepik)

Nakita.id - Tak bisa dipungkiri cara cepat menurunkan suhu panas di ruangan adalah menyalakan air conditioner atau AC.

Di sisi lain suhu panas yang menyelimuti Indonesia secara persisten ini membuat kita sering menyalakan AC di rumah.

Dampaknya tagihan AC menjadi meningkat sehingga Moms harus menyiapkan uang lebih untuk membayar listrik.

Baca Juga: Tanpa AC, Rumah Bisa Sejuk Alami Bak Tinggal di Pegunungan dengan 5 Cara Ini

Namun selain sering digunakan ada beberapa kesalahan yang membuat tagihan AC meningkat loh, Moms.

Tak hanya tagihan AC saja yang meningkat, kesalahan-kesalahan ini membuat alat elektronik tersebut berumur pendek.

Nah, daripada penasaran yuk cari tahu beberapa kesalahan yang membuat tagihan AC meningkat dan memperpendek umur alat elektronik itu.