Nyesel Baru Tahu Sekarang, 5 Kondisi Ini Ternyata Bisa Akibatkan Bayi Lahir Prematur, Jangan Lagi Dilakukan!

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 30 Mei 2021 | 18:00 WIB
Penyebab bayi lahir prematur (Freepik.com/Rawpixel.com)

Nakita.id – Sederet kondisi ini bisa mengakibatkan bayi lahir prematur.

Setiap ibu pasti ingin janin yang dikandungnya lahir dengan sehat dan selamat.

Akan tetapi, terkadang ada pula yang harus melahirkan bayi dengan kondisi prematur.

Meski dapat dialami oleh siapa saja, melahirkan bayi prematur ternyata dapat dicegah lo, Moms.

Baca Juga: Jangan Senang Dulu! Meski Si Kecil Selamat, Bayi Lahir Prematur Berisiko Besar Alami Sederet Masalah Kesehatan Kronis Ini

Tak perlu dengan cara-cara yang rumit, Moms bisa mencegah bayi lahir prematur dengan hal yang sederhana.

Misalnya, dengan memerhatikan sederet hal berikut ini ketika sedang hamil.

Wah, kira-kira apa saja, ya?