Padahal Terbukti Aman, Ternyata Ini Faktor Penyebab yang Membuat Kaidah TICKS dalam Menggendong Bayi Ditolak Banyak Orang

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 5 Juni 2021 | 18:30 WIB
Ilustrasi menggendong menggunakan kaidah TICKS. (Freepik)

Nakita.id - TICKS (Tight, In view all times, Close enough to kiss, Keep chin of the chest, dan Supported back) merupakan kaidah dalam menggendong bayi.

Kaidah TICKS sendiri kini mulai diterapkan oleh para ibu muda yang memiliki bayi baru lahir.

Pasalnya kaidah TICKS sendiri sangat dianjurkan oleh para dokter dan ahli.

Kaidah TICKS sendiri bisa mendatangkan tingkat keamanan yang lebih baik ketika diterapkan saat menggendong buah hati.

Baca Juga: Kini Sering Kali Dilakukan Para Publik Figur, Amankah Menggendong Bayi dengan Menggunakan Kaidah TICKS? Begini Kata Ahli

Pasalnya dengan menerapkan kaidah TICKS membuat anak merasa begitu nyaman dan pas ketika berada di dalam gendongan.

Namun, kebanyakan orang awam masih menolak untuk menerapkan kaidah TICKS sendiri.

Banyak yang menilai bahwa kaidah TICKS justru sangat berbahaya.