Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Pijat Saat Hamil Bisa Bikin Keguguran?

By Gabriela Stefani, Kamis, 10 Juni 2021 | 18:10 WIB
Mitos vs fakta kehamilan (freepik)

Nakita.id - Mitos vs fakta kehamilan masih banyak beredar di lingkungan sekitar.

Ketika beredar di lingkungan sekitar apalagi turun temurun, maka hal itu seolah menjadi sebuah fakta.

Padahal bisa saja yang dipercayai tersebut hanyalah mitos belakang.

Salah satu hal yang beredar di masyarakat seputar memijat saat hamil.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Alami Tekanan Darah Tinggi Jadi Tanda Hamil Anak Laki-laki?

Ketika sedang hamil langsung banyak yang melarang untuk melakukan pijit.

Pasalnya pijat yang dilakukan saat hamil disebut-sebut bisa menyebabkan keguguran.

Dan tentu saja keguguran menjadi masalah kehamilan yang sangat tidak diharapkan terjadi.

Tapi sebenarnya pijat saat hamil menyebabkan keguguran benar adanya atau sekadar mitos belaka?