Iseng Tapi Bawa Berkah, Begini Jadinya Jika Moms Menaburkan Baking Soda di Atas Kasur, Dijamin Enggak Nyesel Seumur Hidup!

By Aullia Rachma Puteri, Selasa, 15 Juni 2021 | 12:30 WIB
Baking soda untuk membersihkan kasur (Freepik.com)

Nakita.id - Kasur pasti merupakan tempat favorit Moms dan seluruh keluarga.

Bagaimana tidak, kasur menjadi tempat paling nyaman karena kita bisa rebahan di sana.

Bahkan, saking nyamannya kadang Moms juga melakukan sederet aktivitas di atasnya.

Baca Juga: Dijamin Nyesal Baru Tahu Sekarang, Kecoa di Rumah Bakal Mabuk dan Kapok Balik Lagi ke Rumah Hanya dengan Baking Soda

Mulai dari bekerja hingga makan sering kali dilakukan di atas kasur.

Hal ini tentunya bisa membuat kasur kotor.

Padahal, seharusnya kasur tetap terjaga kebersihannya dari noda ataupun debu.