Mitos vs Fakta Kehamilan, Berbagai Jenis Ngidam Beserta Makna Sebenarnya Menurut Ahli

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 18 Juni 2021 | 16:45 WIB
Ilustrasi mitos vs fakta kehamilan ngidam (Freepik/gpointstudio)

Nakita.id - Moms pasti banyak mendengar perihal mitos vs fakta kehamilan yang beredar di sekitar kita.

Mulai dari menebak jenis kelamin calon bayi sampai pada sejumlah pantangan bagi ibu hamil.

Sudah bukan menjadi rahasia jika ibu hamil dilarang melakukan sejumlah hal.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Rajin Berhubungan Intim Saat Hamil Tua Kabarnya Bisa Percepat Proses Melahirkan, Benarkah?

Tapi pada kenyataannya, kabar tentang kehamilan tersebut belum tentu bisa dibuktikan kebenarannya.

Untuk itu, Moms harus rajin mencari informasi dan kebenaran tentang informasi kehamilan yang didapat.

Moms juga pasti pernah mendengar tentang keterkaitan ngidam dengan kondisi kehamilan.

Nah, berikut adalah fakta dari fenomena ngidam pada ibu hamil.