Auto Bikin Emak-emak Se-Indonesia Girang, Keramik Kamar Mandi Kembali Kinclong dalam 10 Menit Kalau Pakai 2 Bahan Ini

By Gabriela Stefani, Senin, 21 Juni 2021 | 06:30 WIB
Bikin keramik di kamar mandi kembali kinclong dalam 10 menit (Freepik)

Nakita.id - Kerak di lantai atau keramik dinding kamar mandi memanglah cukup memusingkan.

Pasalnya, kerak tersebut membuat kamar mandi menjadi terkesan kotor.

Padahal, mungkin Moms baru saja membersihkan kamar mandi.

Ternyata, untuk membuat kerak di kamar mandi rontok, tidaklah sulit, lo.

Baca Juga: Nyesel Banget Baru Tahu, Menghilangkan Bau di Kamar Mandi Ternyata Caranya Cuma Seperti Ini

Tanpa menggunakan produk kimia penghilang kerak, Moms bisa menggunakan bahan-bahan yang umumnya ada di dapur.

Yakni, dengan menggunakan cuka dan baking soda.

Lalu, bagaimana cara membersihkan kerak di keramik kamar mandi dengan dua bahan tersebut?