Hal Ini Perlu Dipersiapkan Sebelum dan Sesudah Melakukan Vaksinasi untuk Anak Usia 12-17 Tahun Menurut Dokter Anak

By Ruby Rachmadina, Minggu, 4 Juli 2021 | 17:24 WIB
hal yang perlu dilakukan sebelum dan sesudah vaksinasi Covid-19 pada anak. (Freepik.com)

Nakita.id - Angka jumlah positif Covid-19 pada anak terus meningkat.

Anak menjadi kelompok yang paling rentan terkena virus Covid-19.

Untuk mengurangi jumlah positif harian pada anak, pemerintah telah mengizinkan anak usia 12-17 tahun untuk dilakukan vaksinasi.

Baca Juga: Kapan Vaksinasi Covid-19 untuk Anak Dimulai? Ini Waktu Pelaksanaan dan Cara Mendaftarkannya

Pemberian vaksinasi bisa dilakukan mulai dari 1 Juli 2021 kemarin.

Anak-anak bisa dibantu oleh orangtua untuk mendapatkan vaksinasi Covid-19.

Namun tentu saja perlu adanya persiapan yang harus anak lakukan sebelum vaksinasi Covid-19.

Tidak hanya itu, anak dan orangtua pun perlu mengetahui hal apa saja yang dilakukan setelah melakukan vaksinasi.