Tolong Mulai Sekarang Jangan Dilakukan Lagi, Tidur dengan Kondisi Rambut Terkuncir Ternyata Bisa Datangkan Bahaya Luar Biasa Ini Bagi Kesehatan

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 9 Juli 2021 | 20:00 WIB
Bahaya tidur dengan kondisi rambut yang masih terkuncir. (Freepik.com)

Nakita.id - Rambut merupakan salah satu bagian tubuh yang dianggap paling penting.

Pasalnya, rambut dianggap dapat menunjang penampilan baik untuk perempuan dan laki-laki.

Sehingga, tak heran apabila sebagian besar orang menganggap bahwa merawat kesehatan rambut menjadi sesuatu yang sangat penting.

Baca Juga: Hentikan Sekarang Juga! Tak Melepas Kuncir Rambut Saat Tidur Bisa Picu Dampak Buruk untuk Rambut

Memiliki rambut yang sehat dan bersih tentu saja menjadi impian banyak orang terutama kaum perempuan.

Karena, jika tidak pandai merawatnya, rambut akan rentan mengalami masalah.

Kaum perempuan pun banyak juga yang mencoba berbagai jenis model rambut demi tampil modis.