Nakita.id - Bukan hanya perdarahan, ternyata begini tanda-tanda keguguran lainnya.
Keguguran tentu menjadi sesuatu yang tak diinginkan oleh siapa pun.
Sayangnya, keguguran bisa dialami oleh siapa saja selama tidak pandai merawat kehamilannya dengan baik.
Pasalnya, keguguran sendiri bisa disebabkan karena berbagai faktor.
Mulai dari masalah fisik yang kurang mendukung dan tidak siap menjalani kehamilan, hingga gaya hidup yang kurang sehat.
Bagi Moms yang masih suka merokok atau minum alkohol selama menjalani kehamilan, itu pun bisa jadi membuat janin tidak bertahan di rahim Moms alias keguguran.