Mitos vs Fakta Kehamilan: Benarkah Penggunaan Sandal Jepit Bisa Datangkan Hal Buruk bagi Ibu Hamil? Berikut Penjelasannya

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 10 Juli 2021 | 20:15 WIB
Mitos vs fakta kehamilan tentang ibu hamil tidak boleh menggunakan sandal jepit (Freepik.com)

Nakita.id - Sandal jepit merupakan salah satu alas kaki yang menjadi favorit banyak orang.

Bagaimana tidak, sandal jepit membuat kaki terasa begitu nyaman karena alasnya yang datar.

Selain itu, sandal jepit biasanya akan tahan air dan tidak mudah rusak.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Memakai Sepatu Hak Tinggi Saat Mengandung Bikin Mata Janin Menjadi Juling? Begini Penjelasannya

Kemudian, harganya juga terbilang terjangkau dan banyak dijual di pasaran.

Bahkan, banyak sekali orang yang kemana-mana menggunakan sandal jepit.

Meski terlihat kurang rapi, kebanyakan orang yang menggunakan sandal jepit lebih mementingkan kenyamanan.