1. Ambil beberapa siung bawang merah.
2. Haluskan bawang merah.
3. Setelah halus, peras air dari bawang merah.
4. Kemudian, bersihkan terlebih dahulu kulit yang terdapat gigitan nyamuk dengan air hangat,
5. Jika sudah bersih, oleskan air perasan bawang merah tersebut pada kulit yang digigit nyamuk.
Baca Juga: Pasti Nyesel Baru Tahu, Semudah Ini Mengatasi Uban Cuma Pakai Henna hingga Bawang Merah
Diamkan beberapa saat sampai sari bawang merah benar-benar meresap ke kulit ya, Moms.
Setelah itu, baru bilas sampai benar-benar bersih agar bau bawang merah tidak menempel di kulit.
Bagaimana mudah bukan? Selamat mencoba ya, Moms!