Satu Indonesia Jangan Sampai Salah Kaprah, Sejumlah Kondisi Ini Membuat Orang Tak Bisa Disuntik Vaksin Covid-19

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 6 Agustus 2021 | 13:45 WIB
Sejumlah kondisi orang yang tidak bisa disuntik vaksin Covid-19 (Freepik.com)

7. Memiliki penyakit autoimun sistemik (lupus, sjorgen, vaskulitis).

8. Menderita penyakit ginjal kronis.

9. Menderita penyakit Reumatik Autoimun atau Rhematoid Arthritis.

10. Menderita penyakit saluran pencernaan kronis.

11. Menderita hipertiroid atau hipotiroid karena autoimun.

Baca Juga: Satu Indonesia Jangan Sampai Ketipu, Penyitas Covid-19 Ternyata Tak Perlu Tunggu 3 Bulan untuk Vaksin Asal Penuhi Syarat Ini

12. Menderita penyakit kanker, kelainan darah, atau defisiansi imun serta penerima tranfusi darah.

13. Tekanan darah tinggi 140/90 atau lebih.

14. Menderita HIV dengan angka CD4 kurang dari 200 atau tidak diketahui.