Nakita.id - Munculnya uban di rambut memang membuat Moms dan Dads pusing.
Pasalnya, adanya uban di rambut memperburuk penampilan. Karena jika ada uban di rambut Moms tidak akan percaya diri saat bertemu banyak orang.
Ini karena uban yang berwarna putih akan terlihat di sela-sela rambut hitam.
Belum lagi uban membuat Moms tidak nyaman.
Ini karena uban bisa menimbulkan sensasi gatal yang luar biasa di kulit kepala.
Karena banyak masalah yang ditimbulkan dari munculnya uban, Moms dan Dads berusaha untuk menghilangkannya.
Ada banyak cara untuk menghilangkan uban di rambut, tapi hanya ada 1 yang aman dan paling efektif.
Yaiu dengan bahan alami dari kulit apel. Menghilangkan uban dengan kulit apel tidak akan menimbulkan efek samping apapun karena kulit apel merupakan salah satu bahan alami.