Para Wanita Pasti Nyesel Baru Tahu Sekarang, Ternyata Membuang Pembalut Tidak Boleh Sembarangan karena Bisa Bahayakan Kesehatan, Begini Caranya yang Tepat

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 29 Agustus 2021 | 19:00 WIB
Cara membuang pembalut yang tepat (Pexels.com)

Nakita.id – Jangan sampai tidak tahu, berikut ini cara membuang pembalut yang tepat.

Ketika sudah memasuki usia remaja, perempuan akan mengalami menstruasi.

Menstruasi merupakan kondisi dimana darah keluar dari vagina.

Darah yang keluar dari vagina ini pun bersamaan dengan lapisan dinding rahim yang luruh.

Saat sedang menstruasi, perempuan membutuhkan wadah untuk menampung darah haid.

Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya

Adapun wadah yang biasanya digunakan para perempuan adalah pembalut.

Demi menjaga kebersihan, maka pembalut sebaiknya sering diganti.

Setelah digunakan, pembalut tersebut pun harus dibuang.

Akan tetapi, Moms tidak boleh membuang pembalut sembarangan.

Supaya lebih aman, Moms sebaiknya melakukan beberapa hal ini saat ingin membuang pembalut.