Nakita.id - Nyeri tak tertahankan pada bagian sendiri merupakan salah satu gejala asam urat yang banyak dirasakan orang.
Apabila bagian sendi sudah nyeri kebanyakan orang tentu akan merasa begitu tersiksa.
Selain nyeri, benjolan dan rasa panas pada persendian juga merupakan gejala asam urat.
Kemudian kulit kemerahan di daerah persendian juga bisa jadi gejala asam urat yang patut diwaspadai.
Ada banyak sekali faktor yang membuat seseorang bisa terkena asam urat.
Faktor utamnya bisa karena keturunan atau pun makanan yang dikonsumsi.