Akhirnya Terjawab Sudah, Cara Membersihkan Spons Cuci Piring Ternyata Semudah Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Minggu, 5 September 2021 | 19:35 WIB
Cara membersihkan spons cuci piring (Pixabay.com/RitaE)

Nakita.id - Jangan lupa sering mengganti spons cuci piring setelah sering dipakai, Moms.

Selain itu, seringlah membersihkan spons cuci piring.

Spons cuci piring juga butuh dibersihkan, Moms.

Pasalnya, spons cuci piring juga sering digunakan untuk membersihkan benda kotor.

Baca Juga: Spons Pencuci Piring Jadi Sarang Bakteri, Begini Faktanya Moms!

Lantaran sering digunakan untuk menyingkirkan noda dan kotoran, membuat spons cuci piring kotor dan menjadi sarang kuman dan bakteri.

Cara membersihkan spons cuci juga mudah, Moms.

Ahli akan angkat bicara terkait cara membersihkan spons cuci piring.