Bisa Buat Pendek Umur, Mandi Setelah Makan Ternyata Berisiko Buat Tubuh Mengalami Hal Fatal Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 13 September 2021 | 14:33 WIB
Bahaya mandi setelah makan untuk tubuh. (Kolase Nakita.id/ Freepik)

Namun tahu kah Moms? Banyak yang mengatakan bahwa mandi setelah makan ternyata memiliki risiko fatal untuk tubuh.

Lantas benarkah mandi setelah makan berisiko buruk bagi tubuh?

Jawabannya iya Moms, melansir dari NDTV Food via Kompas.com, setelah Moms mengonsumsi makanan berat dan kemudian langsung mandj maka akan memperlambat cairan pencernaan.

Baca Juga: Nyesal Baru Tahu, Membasmi Kecoa di Dapur dan Kamar Mandi Ternyata Semudah Ini Cukup Gunakan Soda Kue dan Gula Pasir

Pasalnya ketika Moms makan secara otomatis aliran darah dalam tubuh akan dikonsentrasikan pada bagian perut untuk proses pencernaan.

Sedangkan kegiatan mandi meningkatkan aliran darah ke seluruh tubuh.

Akhirnya ketika kita mandi setelah makan maka aliran darah yang harusnya terkonsentrasi pada perut malah menuju ke seluruh tubuh.