Iseng Letakkan Koin di Kulkas Tiap Hari, Pria Ini Kaget dan Kegirangan Saat Bayar Listrik Bulanan yang Turun Drastis, Kok Bisa?

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 15 September 2021 | 12:45 WIB
Iseng letakkan koin di kulkas, ini manfaat tak terduga (Pexels/Kindel Media)

Nakita.id - Salah satu barang elektronik serbaguna di rumah adalah kulkas.

Tak hanya untuk membuat es batu dan mendinginkan makanan dan minuman, kulkas bisa dijadikan 'alat bantu' untuk mengawetkan bahan makanan.

Semua bahan makanan bisa disimpan dengan aman agar awet tahan lama di kulkas.

Sehingga tak heran jika kulkas sangat bermanfaat untuk berbagai kehidupan di rumah.

Kulkas juga bisa digunakan untuk menyimpan skincare dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Stop Sekarang Juga! Kebiasaan Menyimpan Buah yang Sering Dilakukan Ini Bisa Merugikan Seisi Rumah

Tapi sayangnya, kulkas jadi penyumbang tagihan listrik terbesar di rumah.

Moms akhirnya harus putar otak untuk mengakalinya.

Padahal kulkas tak bisa dimatikan sembarangan dan sewaktu-waktu karena akan berisiko bagi isinya.

Meski demikian, ternyata ada tips dan trik aman untuk membuat kulkas tidak terlalu memakan tagihan listrik yang besar lho Moms.