#FamilyQuality Mengenalkan Musik Pada Si Kecil Sejak Dini Ternyata Punya Segudang Manfaat

By Diah Puspita Ningrum, Minggu, 19 September 2021 | 17:05 WIB
(Ilustrasi) mengenalkan musik pada anak untuk #Familyquality (pexels/ Tatiana Syrikova)

Nakita.id - Menghabiskan waktu untuk #FamilyQuality bersama anak memang menjadi sesuatu yang wajib dilakukan orang tua.

Melalui kegiatan bersama anak, Moms bisa tahu tentang kegemaran, sifat, perilaku dan kondisi emosional anak.

Tidak hanya itu, menghabiskan waktu bersama si Kecil akan membuat Moms dan Dads menjadi lebih saling memahami.

Baca Juga: Acha Septriasa Nikmati Akhir Pekan dengan #FamilyQuality di Tepi Pantai, Begini Tips Aman Mengajak Anak Piknik di Saat Pandemi

Salah satu kegiatan yang bisa kalian lakukan bersama si Kecil adalah berbagi kegemaran selera musik.

Moms bisa bebas memilih lagu dan genre musik untuk didengarkan anak.

Terdengar sepele ya, tak disangka mengajak si Kecil mendengarkan musik memiliki segudang manfaat, Moms.

Salah satunya mengasah kemampuan kognitif anak. Apa saja ya kira-kira?