Nyesel Baru Tahu Caranya, Mencegah Munculnya Flek Hitam di Wajah Ternyata Kuncinya Hanya Terapkan 4 Kebiasaan Sederhana Ini

By Poetri Hanzani, Rabu, 29 September 2021 | 09:25 WIB
beberapa kebiasaan mencegah flek hitam (Pexels/ Anna Nekrashevich)

Nakita.id - Adanya flek hitam di wajah memang dapat membuat tidak percaya diri.

Ada berbagai faktor penyebab munculnya flek hitam di wajah.

Untuk mencegahnya, ada beberapa cara sederhana yang bisa dilakukan dengan menerapkan kebiasaan berikut.

 

Apa sajakah kebiasaan itu? Simak ulasan berikut ini seperti dikutip Pink Villa.

1. Hindari mengiritasi kulit yang meradang

Saat berjerawat, beberapa orang tergoda untuk terus menyentuh atau bahkan memecahkan jerawat.

Padahal kebiasaan itu dapat membuat bekas jerawat besar jadi sulit dihilangkan.

Baca Juga: Kaget Flek Hitam Bisa Hilang dalam Waktu Singkat Hanya Pakai Garam dan Lemon, Bisa Irit Biaya Perawatan Nih