Mengontrol gula darah
Khusus pengidap penyakit diabetes, minum cuka setelah bangun tidur bisa membuat gula dalam darah stabil.
Karena ada sebuah penelitian yang menunjukkan kalau minum cuka saat perut kosong bisa menurunkan kadar insulin dalam tubuh.
Menjaga berat badan
Khusus untuk yang ingin memiliki berat badan yang ideal, minum cuka setelah bangun tidur adalah solusinya.
Baca Juga: Iseng Siram Cuka ke Tanaman, Tak Disangka Begini Kondisi Tanaman di Keesokan Harinya
Karena cuka akan menghambat kenaikan berat badan Moms selama masa diet.
Dalam beberapa penelitian cuka mampu memperlambat proses pengosongan lambung dan akan membuat Moms tidak cepat lapar.
Menurunkan kolesterol
Kolesterol tinggi? Sebaiknya Moms mulai minum cuka saat bangun tidur.
Dalam sebuah uji riset pada tikus, cuka bisa membuat tikus mengalami penurunan kadar kolesterol dalam tubuh.