Agar Tidak Iritasi dan Kulit Menghitam, Moms Bisa Gunakan Ramuan Gula Ini Sebelum Mencukur dan Rasakan Sendiri Khasiatnya

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 13 Oktober 2021 | 16:45 WIB
Mencukur rambut di badan agar tidak iritasi (Pexels.com/ Sora Shimazaki)

Nakita.id - Setiap perempuan tentunya mendambakan punya kulit mulus dan bebas masalah.

Bahkan, tidak sedikit yang mengeluarkan kocek mahal dengan melakukan perawatan di klinik kecantikan.

Ya, klinik kecantikan memang menyediakan layanan waxing untuk menghilangkan bulu tipis di badan.

Baca Juga: Kenapa Banyak Orang yang Belum Tahu Kalau Ternyata Gula Merah Punya Banyak Manfaat dari Memperbaiki Masalah Pencernaan Hingga Turunkan Berat Badan

Sebut saja di area tangan, kaki, dan juga ketiak.

Masalah lainnya, jika Moms memutuskan bercukur sendiri biasanya area cukur akan menghitam atau iritasi.

Ini tentu saja bisa mengganggu penampilan dan menurunkan rasa percaya diri.

Melansir dari Good House Keeping, berikut yang bisa Moms lakukan sebelum mencukur agar tak timbul iritasi.