Mitos vs Fakta Kehamilan Menghirup Asap Rokok Bisa Membahayakan Kesehatan Janin Telah Terbukti Benar secara Medis, Begini Penjelasan Ahli

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 10 November 2021 | 16:00 WIB
Mitos vs fakta kehamilan tentang menghirup asap rokok saat mengandung bisa berbahaya (Freepik.com/ademidova)

Nakita.idMitos vs fakta kehamilan tentang menghirup asap rokok saat mengandung, begini penjelasannya.

Moms tentu sudah tahu kalau merokok di saat hamil sangat berbahaya bagi janin di dalam kandungan.

Namun, tahukah Moms bahwa tidak hanya merokok, tapi menghirup asap rokok saat hamil juga ternyata berbahaya.

Baca Juga: Sengaja Potong Rambut Saat Hamil Bisa Membahayakan Bayi yang Ada di dalam Kandungan? Cek Dulu Mitos vs Fakta Kehamilan Berikut Ini

Ya, beredar mitos vs fakta kehamilan soal menghirup asap rokok bisa membahayakan kondisi janin.

Salah satu bahaya yang bisa ditimbulkan adalah bayi akan lahir dengan berat badan rendah.

Lantas, benarkah begitu?