Cuma Iseng Tambahkan 3 Sendok Garam ke Sampo, Moms Jangan Sampai Kaget Lihat Perubahan Pada Rambut Setelah Memakainya

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 11 November 2021 | 08:15 WIB
Menambahkan garam ke sampo, ini yang akan terjadi pada rambut (Kolase Nakita.id/ Freepik)

Nakita.id - Mengatasi berbagai masalah rambut ternyata bisa dilakukan dengan menambahkan garam ke dalam sampo loh, Moms.

Mungkin sebagian dari kalian penasaran dengan klaim ini.

Tapi, memang pada faktanya garam bisa memberikan manfaat untuk kesehatan rambut.

Baca Juga: Uban hingga Ketombe Bisa Diatasi Modalnya Cuma Pakai Kembang Sepatu, Begini Cara Meraciknya

Melansir dari The Sun, seorang penata rambut, mengatakan kalau garam dipenuhi oleh mineral seperti magnesium, sodium, dan potasium yang baik untuk kulit kepala.

"Itu juga cocok sekali untuk menambahkan teksture dan volume rambut," katanya.

Nah, berikut adalah segudang manfaat yang bisa kalian dapatnya hanya dengan mencampurkan sampo dengan garam.